Advertisement

KKN UMY Bantu Optimalisasi Marketing UMKM di Kotagede

Media Digital
Senin, 31 Mei 2021 - 16:37 WIB
Budi Cahyana
KKN UMY Bantu Optimalisasi Marketing UMKM di Kotagede Program Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran dan Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) yang dibimbing Dr. Ir. Sriyadi, MP, dosen Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian UMY mengangkat tema Optimalisasi Marketing Terhadap UMKM Apri's Silver pada Masa Pandemi di Basen Kalurahan Purbayan Kecamatan Kotagede Kota Yogyakarta. - Istimewa

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJA—Program Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran dan Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) yang dibimbing Dr. Ir. Sriyadi, MP, dosen Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian UMY mengangkat tema Optimalisasi Marketing Terhadap UMKM Apri’s Silver pada Masa Pandemi di Basen Kalurahan Purbayan Kecamatan Kotagede Kota Yogyakarta.

KKN berlangsung di Basen Kalurahan Purbayan Kecamatan Kotagede Kota Yogyakarta pada 24 Februari 2021. Kegiatan itu melibatkan 12 orang dari UMKM Apri’s Silver.

Advertisement

“Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah memberikan penyuluhan dan diskusi pentingnya packaging produk kerajinan serta memberikan fasilitasi penggunaan packaging produk kerajinan,” kata Sriyadi.

Penyuluhan dan diskusi pentingnya packaging produk kerajinan dan fasilitasi penggunaan packaging produk kerajinan dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 24 Februari 2021 di rumah Pribadi Darto Priyanto. Penyuluhan dilakukan dan diisi oleh peneliti dan tim Kelompok KKN 161 UMY. Penyuluhan dan diskusi pentingnya packaging produk kerajinan dan fasilitasi penggunaan packaging produk kerajinan diikuti pengrajin dan keluarganya. Penyuluhan dan diskusi pentingnya packaging produk kerajinan dan fasilitasi penggunaan packaging produk kerajinan ini tidak terdapat kendala yang dialami. Hal ini dikarenakan pengrajin memang sudah menguasai penggunaan packaging produk kerajinan. Pada kesempatan ini juga diserahkan packiging produk kerajinan UMKM Apri’s Silver kepada pengrajin.

Kegiatan ini sangat disambut dengan penuh antusias pengrajin UMKM Apri’s Silver di Basen Kalurahan Purbayan Kecamatan Kotagede Kota Yogyakarta Daerah Istimewa Yogyakarta. Pengrajin menyampaikan rasa terima kasih atas motivasi dari peneliti untuk mengemas produk yang dijual dengan kemasan yang menarik. Pengajin juga mengucapkan banyak terima kasih kepada Universitas Muhammadiyah Yogyakarta atas bantuan packaging kerajinan perak. Harapan dari pengrajin dengan penggunaan packaging kerajinan perak dapat meningkatkan pangsa pasar yang pada akhirnya dapat meningkatkan pendapatan pengrajin.

Pengabdian kepada masyarakat telah selesai dilaksanakan dengan baik dengan erlaksananya penyuluhan dan diskusi pentingnya packiging produk kerajinan pada usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) Apri’s Silver dan aasilitasi penggunaan packaging produk kerajinan pada usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) Apri’s Silver terlaksana dengan baik. (ADV)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

alt

Simak! Jalur Trans Jogja Lengkap, ke UGM, UNY, Rumah Sakit dan Tempat Wisata

Jogja
| Sabtu, 27 April 2024, 09:27 WIB

Advertisement

alt

Giliran Jogja! Event Seru Supermusic Superstar Intimate Session Janji Hadirkan Morfem

Hiburan
| Jum'at, 26 April 2024, 17:07 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement