Advertisement

UMY Dampingi Peternak Bebek Muntilan untuk Tingkatkan Nilai Jual

Media Digital
Kamis, 03 Desember 2020 - 11:47 WIB
Budi Cahyana
UMY Dampingi Peternak Bebek Muntilan untuk Tingkatkan Nilai Jual Produk aneka telur yang dibuat warga Muntilan. - Istimewa

Advertisement

Harianjogja.com, MAGELANG–Program Kemitraan Masyarakat (PKM) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) mendampingi peternak bebek di Muntilan, Magelang. UMY berusaha meningkatkan nilai jual dari produk yang dihasilkan.

Ketua Program Pengabdian Aqidah Asri Suwarsi sekaligus dosen Prodi Ekonomi Syariah Fakultas Agama Islam UMY mengatakan, tujuan dari kegiatan yang dilakukan adalah meningkatkan kesejahteraan peternak bebek yang ada di kelompok Mitra Abdimas.

Advertisement

Pengabdian ini berisi tentang aktifitas pendampingan membuat produk baru hasil bebek petelur supaya nilai jualnya meningkat sehingga bisa menjadi tambahan penghasilan mitra.

“Materi yang diberikan diantaranya mitra bisa membut produk baru yaitu telur asin aneka rasa, disamping dengan penambahan kuantitas,” kata Asri Suwarsi. (ADV)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

alt

Lulusan Pertanahan Disebut AHY Harus Tahu Perkembangan Teknologi

Sleman
| Kamis, 25 April 2024, 20:37 WIB

Advertisement

alt

Dipanggil Teman oleh Bocah Berusia 2 Tahun, Beyonce Kirim Bunga Cantik Ini

Hiburan
| Kamis, 25 April 2024, 19:07 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement