Advertisement

UMY Tingkatkan Kemampuan Usaha Kripik Sayuran Nanggulan Hadapi Pandemi

Media Digital
Kamis, 17 Juni 2021 - 15:17 WIB
Budi Cahyana
UMY Tingkatkan Kemampuan Usaha Kripik Sayuran Nanggulan Hadapi Pandemi Upaya Peningkatan Usaha Kripik Sayuran Dalam Menghadapi Pandemi Covid-19. - Istimewa

Advertisement

Harianjogja.com, KULONPROGO—Dr. Muchammad Ichsan, Lc., MA, dosen Magister Ilmu Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) mengisi Program Kemitraan Masyarakat (PKM) dengan kegiatan bertema Upaya Peningkatan Usaha Kripik Sayuran Dalam Menghadapi Pandemi Covid-19.

Kegiatan ini dilaksanakan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta di Desa Sambiroto, Nanggulan, Kulonprogo, pada 2 Juni 2021.

Advertisement

Kegiatan ini melibatkan kelompok usaha kripik sayuran di wilayah tersebut guna meningkatkan usaha dalam menghadapi hantaman pandemi di sektor ekonomi.

“Kegiatan ini diawali dengan melakukan, survei, mengidentifikasi permasalahan, menetapkan solusi penyelesaian, kesepakatan dengan mitra, dan pelaksanaan,” ujar Dr Muchammad Ichsan Lc MA penanggungjawab kegiatan ini.

Dengan digelarnya kegiatan ini mitra merasa puas dan perlu ditindak lanjuti dengan program lanjutan. (ADV)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

alt

Kabupaten Sleman Prioritaskan Pembangunan Pertanian

Sleman
| Kamis, 25 April 2024, 10:57 WIB

Advertisement

alt

The Tortured Poets Departement, Album Baru Taylor Swift Melampaui 1 Miliar Streaming di Spotify

Hiburan
| Kamis, 25 April 2024, 09:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement